EKSPLORASI DAN IDENTIFIKASI ANGGREK EPIFIT DI KAWASAN GUNUNG JAMBU DESA CIJAMBU KECAMATAN TANJUNGSARI KABUPATEN SUMEDANG

EKSPLORASI DAN IDENTIFIKASI ANGGREK EPIFIT DI KAWASAN GUNUNG JAMBU DESA CIJAMBU KECAMATAN TANJUNGSARI KABUPATEN SUMEDANG.

[thumbnail of Skripsi Halfiansyah.pdf] Text
Skripsi Halfiansyah.pdf - Published Version

Download (310kB)
Item Type: Thesis
Title:
EKSPLORASI DAN IDENTIFIKASI ANGGREK EPIFIT DI KAWASAN GUNUNG JAMBU DESA CIJAMBU KECAMATAN TANJUNGSARI KABUPATEN SUMEDANG
Abstract:

HALFIANSYAH, 2021. Eksplorasi dan Identifikasi Anggrek Epifit Di Kawasan
Gunung Jambu Desa Cijambu Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang.
Dibimbing oleh ROHANA ABDULLAH dan AGUS SURYA MULYA

Tujuan penelitian ini untuk mengeksplorasi, mengidentifikasi dan
menganalisis vegetasi dominasi anggrek epifit di kawasan gunung Jambu yang
berada di Dusun Pasanggrahan Desa Cijambu Kecamatan Tanjungsari Kabupaten
Sumedang dengan jalur pendakian yang mengarah ke wilayah Kabupaten Subang
Desa Buniara Kecamatan Tanjungsiang Kabupaten Subang. Penelitian
dilaksanakan pada bulan Agustus sampai bulan Oktober 2021 dengan koordinat
6°50'5"S, 107°47'25"E yang berakhir pada koordinat 6°48'24.5"S, 107°47'05.4"E.
Metode yang digunakan adalah metode eksplorasi dan pengambilan sampel
menggunakan metode purposive sampling dengan luas lahan eksplorasi 2.900 m2
.
Hasil dari penelitian ini yaitu 29 petak dengan jumlah 432 individu dari 18 genus
dan diperoleh 32 spesies. Indeks Nilai Penting tertinggi yaitu pada spesies anggrek
Pholidota carnea dengan jumlah 28,308 yang menunjukan bahwa anggrek tersebut
paling mendominasi di wilayah penelitian.

Kata Kunci : Anggrek epifit, analisis vegetasi dominasi, eksplorasi, identifikasi, kawasan gunung Jambu.

Creators:
Halfiansyah, -
Subjects:
Depositing User:
Date Deposited:
27 May 2025 07:57
Last Modified:
27 May 2025 07:57
URI: https://repo.unwim.ac.id/id/eprint/707

Actions (login required)

View Item
View Item