PEMETAAN RAWAN BENCANA BANJIR MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KOTA BOGOR

PEMETAAN RAWAN BENCANA BANJIR MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KOTA BOGOR.

[thumbnail of Jurnal TA GD 2024] Text (Jurnal TA GD 2024)
JURNAL_RIKI AGUS RAMDAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 046/TA-30/UNW/BP/X/2024] Text (046/TA-30/UNW/BP/X/2024)
TA RIKI AGUS RAMDAN_4122318130017.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
Item Type: Thesis
Title:
PEMETAAN RAWAN BENCANA BANJIR MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KOTA BOGOR
Abstract:

Banjir sebagai fenomena alam terkait dengan ulah manusia terjadi sebagai akibat akumulasi beberapa faktor yaitu: hujan, kondisi sungai, kondisi daerah hulu, kondisi daerah budidaya dan pasang surut air laut. Karena curah hujan yang tinggi Kota Bogor mengalami bencana salah satunya adalah bencana banjir. Selain faktor curah hujan, terdapat faktor lainnya seperti kemiringan lereng, ketinggian lahan, jenis tanah, curah hujan, tutupan lahan dan kerapatan sungai menjadi parameter yang digunakan untuk penelitian tingkat kerawanan banjir.
Penelitian ini dilakukan dengan metode overlay dan skoring dari parameter yang ada. Setiap parameter dilakukan proses skoring dan pemberian nilai bobot sesuai dengan klasifikasinya masing masing. Skor dan bobot dikalikan untuk mendapatkan nilai total dari setiap parameter.
Hasil akhir dari penelitian berupa peta rawan banjir dengan luas wilayah yang termasuk ke dalam kategori kelas tidak rawan ( 4.971 Km2)kategori rawan (23.946 Km2), kategori sangat rawan (83.705 Km2). Di Kota Bogor kelas yang paling dominan yaitu kelas sangat rawan dengan 74,32%.
Kata kunci: Banjir Kota Bogor, SIG

Creators:
RAMDAN, RIKI AGUS
Subjects:
Depositing User:
Date Deposited:
15 May 2025 08:12
Last Modified:
15 May 2025 08:12
URI: https://repo.unwim.ac.id/id/eprint/567

Actions (login required)

View Item
View Item